Referat Ileus Benny

Post on 16-Jan-2016

85 views 11 download

description

ileus

Transcript of Referat Ileus Benny

REFERATILEUS OBSTRUKTIF DAN ILEUS PARALITIK

Oleh: Barab Benny, S.Ked

ANATOMI SISTEM PENCERNAAN

ILEUS OBSTRUKTIF

Ileus obstruktif adalah suatu penyumbatan mekanis pada usus di mana merupakan penyumbatan yang sama sekali menutup atau menganggu jalannya isi usus, yaitu oleh karena kelainan dalam lumen usus, dinding usus atau luar usus yang menekan.

DEfINISI

ETIOLOGI

Berdasarkan letak obstruksi : Ileus obstruktif letak tinggi Ileus obstruktif letak rendah

Berdasarkan stadiumnya : Obstruksi sebagian (partial obstruction) Obstruksi sederhana ( simple

obstruction) Obstruksi strangulasi (strangulated

obstruction)

KLASIFIKASI

PATOFISIOLOGI

Nyeri abdomen Muntah Distensi Kegagalan buang air besar atau gas (konstipasi)

Manifestasi klinis

ANAMNESIS Nyeri abdomen Muntah Distensi Kegagalan buang air besar atau gas (konstipasi)

DIAGNOSIS

PENEGAKAN DIAGNOSIS

INSPEKSI PALPASI

Abdomen tampak distensi Darm Contour (gambaran

usus) dan Darm Steifung (gambaran gerakan usus) (+)

Benjolan pada regio inguinal, femoral dan skrotum >> hernia inkarserata

Pada Intussusepsi dapat terlihat massa abdomen berbentuk sosis

Bila ada bekas luka operasi sebelumnya dapat dicurigai adanya adhesi

Teraba massa seperti pada tumor, invaginasi, hernia

Obstruksi usus dengan strangulasi >> ascites.

Tanda iritasi peritoneum Nyeri tekan, yang

mencakup ‘defance musculair’ involunter atau rebound

Pembengkakan atau massa yang abnormal

PENEGAKAN DIAGNOSIS

PERKUSI AUSKULTASI

Hipertimpani Obstruksi usus

dengan strangulasi dapat ditemukan ascites.

Hiperperistaltik Borborygmus (bunyi

usus mengaum) menjadi bunyi metalik (klinken) / metallic sound

Fase lanjut bising usus dan peristaltik melemah sampai hilang

ILEUS OBSTRUKTIF

DILATASI USUS

“String of Pearls”

Herring Bone Appearance

Ileus Obstruktif Letak Tinggi

Ileus Obstruksi Letak Rendah

Ileus paralitik Appensicitis akut Kolesistitis, koleliathiasis Konstipasi

DIAGNOSIS BANDING

Pre – OperatifOperatifPost Operatif

PENATALAKSANAAN

Strangulasi Syok septik

Komplikasi

Mortalitas ileus obstruktif ini dipengaruhi banyak faktor :

Umur Etiologi Tempat dan lamanya obstruksi

PROGNOSIS

ILEUS PARALITIK

Ileus paralitik atau adynamic ileus adalah keadaan dimana usus gagal atau tidak mampu melakukan kontraksi peristaltik untuk menyalurkan isinya

DEfINISI

PATOFISIOLOGI

Nyeri abdomen (sedang, difus) Mual, muntah Konstipasi absolut Distensi abdomen Pergerakan usus minimal, flatulence << Bunyi peristaltik kurang atau

menghilang

Manifestasi klinis

ANAMNESIS Keluhan distensi dari usus, rasa mual

dan dapat disertai muntah.

Pasien kadang juga mengeluhkan tidak bisa BAB ataupun flatus, rasa tidak nyaman diperut tanpa disertai nyeri.

PENEGAKAN DIAGNOSIS

PENEGAKAN DIAGNOSIS

INSPEKSI PALPASI

Generalisata dehidrasi Harus dilihat adanya

distensi, parut abdomen, hernia dan massa abdomen.

Tanda iritasi peritoneum

Nyeri tekan, yang mencakup “defence muscular”involunter atau rebound

Pembengkakan atau massa yang abnormal untuk mengetahui penyebab ileus.

PENEGAKAN DIAGNOSIS

PERKUSI AUSKULTASI

Hipertimpani Bising usus lemah atau tidak ada sama sekali (silent abdomen) dan borborigmi

ILEUS PARALITIK

Jika : Terdapat dilatasi lokal (mis. Usus halus saja) Terdapat pada suatu bagian usus tempat distensi berakhir (mis. Pertengahan kolon transversum) Rektum kosong tidak terisi gas

Curiga Obstruksi Mekanis

Jika : seluruh bagian usus dan gaster dilatasi

Curiga Ileus Paralitik

Ileus Obstruktif GEA dengan Hipokalemi Berat

DIAGNOSIS BANDING

Konservatif Farmakologis Operatif

PENATALAKSANAAN

Nekrosis usus Perforasi usus Sepsis Syok-dehidrasi Pneumonia aspirasi dari proses muntah Gangguan elektrolit

Komplikasi

PROGNOSIS Prognosis dari ileus bervariasi tergantung

pada penyebab ileus itu sendiri.

GAMBARAN RADIOLOGI

ILEUS OBSTRUKTIF ILEUS PARALITIK

Preperitoneal fat jelas Psoas line tidak jelas Distensi dan penebalan

dinding di usus (lokal) Tidak tampak bayangan

udara sampai ke distal (rongga pelvis)

LLD : Multiple air fluid level bertingkat(step ladder)

Preperitoneal fat jelas Psoas line tidak jelas Distensi dan

penebalan dinding diseluruh bagian usus

Bayangan udara sampai ke distal (rongga pelvis).

LLD: air fluid level yang panjang-panjang dan sejajar

GAMBARAN RADIOLOGI

ILEUS OBSTRUKTIF ILEUS PARALITIK

TERIMA KASIH