Tumor Paru

Post on 10-May-2017

218 views 3 download

Transcript of Tumor Paru

D I S U S U N O L E H :N U R M I L A ( 0 9 7 11 0 5 3 )I M A D E A D H I AT M A ( 0 9 7 111 0 0 )W I D YA L E S TA R I ( 0 9 7 111 6 3 )

TUMOR PARU

KEPANITERAAN KLINIK ILMU RADIOLOGIRSUD DR. SOEDONO MADIUNFAKULTAS KEDOKTERAN UII

2014

ANATOMI PARU

DEFINISI

TUMOR PARUpertumbuhan Jaringan baru abnormal yang terdapat pada paru.

ETIOLOGIUnknown, namun terdapat beberapa faktor

yang mungkin bertanggung jawab dalam peningkatan insiden kanker paru, antara lain :

Merokok

Radiasi

Pekerjaan

Polusi Udara

Genetik

Diet

KLASIFIKASI

TUMOR PARU

PRIMER

BENIGNA

HAMARTOMA KISTA PARU

MALIGNA*

SEKUNDER

Klasifikasi tumor ganas paru menurut Leebow adalah : 1.Tumor ganas epitelial (Primary malignant epithelial tumours) Karsinoma bronkogenEpidermoid (squamous cell ca) : 45-60%.Adenokarsinoma : 15%. Karsinoma anaplastik : 30%.Campuran (mixed).Karsinoma bronkiolar (Alveolar cell carsinoma/Pulmonary adenomatosis)Adenoma bronkial2. Sarkoma Differentiated spindle cell sarcomaDifferentiated sarcoma Limfosarkoma primer3. Mixed epithelial and sarcomatous tumor (Carcinosarcoma)Neoplasma asal sistem retikuloendotelial (RES) dalam paruMetastasis pada paru

PATOFISIOLOGI

ETIOLOGI

Metaplasia, Hiperplasia,

dan Displasia

Pengendapan

Karsinogen

Bronkus Besar

Obstruksi + Ulserasi PLEURA

Silia hilang +

deskuamasi

Efusi Pleura

Invasi ke Costa dan

Corpus Vertebra

MANIFESTASI KLINIS

1. Gejala awal.Stridor lokal dan dispnea ringan yang mungkin disebabkan oleh obstruksi bronkus.

2. Gejala umum.a. BatukKemungkinan akibat iritasi yang disebabkan oleh massa tumor. Batuk mulai sebagai batuk kering tanpa membentuk sputum, tetapi berkembang sampai titik dimana dibentuk sputum yang kental dan purulen dalam berespon terhadap infeksi sekunder.b. HemoptisisSputum bersemu darah karena sputum melalui permukaan tumor yang mengalami ulserasi.Anoreksia, lelah, berkurangnya berat badan

PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK

1. Radiologi.a. Foto thorax posterior – anterior (PA) dan

leteralb. Bronkhografi.2. Laboratorium.c. Sitologi (sputum, pleural, atau nodus limfe)d. Pemeriksaan fungsi paru dan GDA

3. Histopatologia. Bronkoskopib. Biopsi Trans Torakal

(TTB).c. Torakoskopi.d. Mediastinosopi.e. Torakotomi.

4. Pencitraana. CT-Scanb. MRI

HAMARTOMA

Jarang ditemukan pada anak-anak (>40 th)

Tumbuh lambat90% berlokasi di

periferUmumnya multiple,

berbentuk bulat atau globulated, berbatas tegas, uk. < 4 cm.

Terdapat kalsifikasi berbentuk pop corn.

Kavitas (-)

KISTA PARU

Etiologi : hiperinflasi udara ke dalam paru melalui suatu celah/kleb yang muncul akibat peradangan kronis.

Gambaran : bayangan bulat berdinding tipis dengan ukuran bervariasi.

Multiple -> polikistik

TUMOR GANAS

ATELEKTASIS- Hilangnya aerasi yg

disebabkan sumbatan bronkus oleh tumor.

- Dapat terjadi segmental, lobaris, atau keseluruhan toraks.

TUMOR GANAS

PEMBESARAN HILUSUNILATERAL- Bila terdapat

perbedaan antara besar kedua hilus atau dengan foto thoraks sebelumnya : curiga keganasan.

TUMOR GANAS

EMFISEMA- Hambatan

pengeluaran udara saat ekspirasi akibat adanya penyumbatan sebagian lumen bronkus.

- Gambaran : densitas daerah yang mengalami emfisema akan tampak lebih rendah

TUMOR GANAS

KAVITAS / ABSESDinding kavitas tebal

dan irregulerPada foto thorax

posisi lateral, tampak adanya cavitas dengan air-fluid level yang merupakan karakteristik dari abses paru

TUMOR GANAS

NODUL SOLITERUk. Nodul beberapa

mm – 4 cmTidak memiliki

kalsifikasi

TUMOR GANAS

EFUSI PLEURAGambaran cairan

dalam rongga pleura yang progresif.

Biasanya cairan pleura terdiri atas cairan darah

Menandakan adanya metastasis ke pleura

TUMOR GANAS

ELEVASI DIAFRAGMA- Terjadi akibat invasi

tumor ke n. phrenikus sehingga mengakibatkan kelumpuhan n. phrenikus.

TUMOR GANAS

TUMOR PANCOASTPerselubungan padat pada bagian apeks paru dengan gambaran destruksi costa.

TUMOR PARU SEKUNDER

METASTASIS HEMATOGENTerdapat banyak bayangan bulat dengan berbagai ukuran pada kedua lapang paru.

TUMOR PARU SEKUNDER

METASTASIS LIMFOGENTerdapat pembesaran

kelenjar mediastinum -> penekanan pada trakea, esofagus, dan vena cava superior

Gambaran bronkovaskular yang kasar pada 2 sisi atau hemithoraks atau gambaran garis-garis densitas tinggi yang halus seperti rambut

ALHAMDULILLAH